Blog merupakan singkatan dari web log[1] adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna Internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.
Contoh Blog : Materi Blog : Materi IT Pedesaan : Materi Dropbox & Drive : Sumber :
Semuanya ajib.
Semuanya Ajib
Media Dakwah
Download di sini
Download di sini
Download di sini
[1] Blood, Rebecca (September 7, 2000). "Weblogs: A History And Perspective“
[2] Ajib Susanto, 2013, Materi Blog Dakwah Depag Propinsi Jawa Tengah
[3] Ajib Susanto, 2014, Materi IT untuk Pedesaan
Thursday, October 1, 2015
Workshop IT untuk Pedesaan & Membuat Blog
Tuesday, September 15, 2015
Pendaftaran Email Semester Ganjil 2015-2016
Formulir pendaftaran email, mohon mengisi formulir secara lengkap, email harus valid. Silahkan meng-upload hasil dokumentasi dengan membuat satu folder sendiri lengkap nim dan nama di DROPBOX untuk memudahkan pemantauan perkembangan dokumentasi yang telah dibuat. Batas akhir tugas untuk pertemuan 1-6 sebelum ujian tengah semester, untuk dokumentasi komplet saat presentasi proyek akhir.
Monday, September 14, 2015
Prosiding : REKAYASA MODEL SISTEM INFORMASI WEB SERTIFIKASI KOMPETENSI DI LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI MENGGUNAKAN METODOLOGI MODELDRIVEN UWE (UML-BASED WEB ENGINEERING)
Tuesday, September 1, 2015
Daftar Nilai Matrikulasi 2015
Daftar Nilai Akhir UAS Matrikulasi 2015-2016 mahasiswa Teknik Informatika S1 Kelompok MATR05 dapat dilihat di SIADIN.
Dapat juga dilihat di akun dropbox masing-masing. Semoga menyenangkan, Semuanya Ajib.
Thursday, August 27, 2015
Bintara Polri Khusus Penyidik Pembantu
Pendaftaran Brigadir Khusus sampai tanggal 8 September 2015 Khusus S1, silahkan buka situs penerimaan Polri
Persyaratan Umum :
Persyaratan Lain :
Hal-hal lain yang belum diatur dan berkaitan dengan persyaratan penerimaan Bintara Polri Khusus Penyidik Pembantu T.A. 2015, akan diatur dalam keputusan tersendiri.
Saturday, July 11, 2015
Daftar Nilai UAS Genap 2014/20154
- PI TI-S1 - Kelp. 802
- PBO TI-S1 - Kelp. 4401U, 4410, 4407
Monday, May 4, 2015
Jurnal : REKAYASA M-MARKET (MOBILE MARKET) UNTUK KELOMPOK USAHA PEMUDA BINAAN DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA PROPINSI JAWA TENGAH SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PENJUALAN PRODUK UMKM
Monday, March 9, 2015
Pendaftaran Email Semester Genap 2014-2015
Thursday, February 26, 2015
Pembekalan PKKP 2015 Dinpora Propinsi Jawa Tengah
Kegiatan ini dibuka secara langsung oleh ibu rihayati kabid pemuda dinpora prov.jateng, beberapa hal disampaikan dalam sambutan bahwa Bentuk penugasan PKKP bersifat perorangan, namun bekerja secara tim atau kelompok dalam lingkup desa, kecamatan dan kabupaten/Kota. Dalam Penugasan PKKP akan melakukan 3 (tiga) tugas utama yaitu menggerakkan, mendampingi serta mengembangkan kemandirian Oleh karena begitu beratnya tugas PKKP ini maka diperlukan dukungan dari berbagai pihak agar dapat berjalan baik, lancar dan mendapat hasil yang kita harapkan. (http://dinpora.jatengprov.go.id/article/view/89)
Untuk materi IT untuk mendukup PKKP di Pedesaan dapat di download di :
1, IT untuk mendukung PKKP, download
2. Cara membuat Blog, download
Baca juga : pembekalan SP-3 2014
Popular Posts
-
Contoh pembuatan form pada aplikasi penjualan dengan Java + NetBean + Mysql, komplit dapat di download pada link di bawah. Mohon di implemen...
-
Formulir pendaftaran email, mohon mengisi formulir secara lengkap, email harus valid. Silahkan meng-upload hasil dokumentasi dengan membu...
-
Formulir pendaftaran email, mohon mengisi formulir secara lengkap, email harus valid. Silahkan meng-upload hasil dokumentasi dengan membu...
-
Formulir pendaftaran email, mohon mengisi formulir secara lengkap, email harus valid. Silahkan meng-upload hasil dokumentasi dengan membu...
-
Menunggu pengumuman hasil lolos seleksi Administrasi PKKP 2020 Propinsi Jawa Tengah, dapat mempersiapkan diri untuk mempelajari materi ujian...
-
Belajar membuat form di Java dengan NetBean dan belajar exception. # semuanyaajib Serial Belajar oop with Java Part8 Serial B...
-
Midterm atau Mid Test dan jawaban Java Foundation : Midterm dan jawaban dapat di download di sini Midterm # semuanyaajib
-
JURNAL : OPTIMASI QUERY MENGGUNAKAN ALGORITMA INGRES PADA PORTAL LUMBUNG DATA PENDIDIKAN JAWA TENGAHAbstrak Portal web Lumbung Data Pendidikan Jawa Tengah memiliki jumlah data record yang besar yaitu 46.442.378 record, dan terdapat tabel ...
-
Download Jurnal di sini atau di sini . # semuanyaajib
-
Pendaftaran Email untuk Mata Kuliah Pemrograman Berorientasi Obyek Semester Pendek (SP) Genap 2012/2013, data akan di gunakan untuk invite a...